FGD Pembentukan Destination Management Organization DEWI NADULANG

qqqqqqq

qqqqq

qqqq

Senin (27/06), Bappeda Kabupaten Pemalang melalui bidang ekonomi dan sumber daya alam mengikuti Focus Group Discussion (FGD) terkait Pembentukan Destination Management Organization (DMO) dalam rangka penetapan kawasan wisata DEWI NADULANG (Desa Wisata Nanas Madu Pemalang) yang diselenggarakan oleh Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga, bertempat di Pendopo Disparpora Kabupaten Pemalang. Kegiatan tersebut dibuka oleh kepala dinas yang diwakilkan oleh sekretaris dinas, Endro Johan Kusuma, didampingi kepala bidang pengembangan promosi pariwisata yaitu Musdalifah. Acara tersebut sebagai tindaklanjut kerja sama antar desa sebagai upaya penguatan payung hukum DMO Desa Wisata Nadulang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *